Senin, 09 November 2020

Tugas 4 Pemrograman Berbasis Objek (PBO) A

 TechSupport System

        Halo, jadi pada postingan kali ini akan membahas tentang "TechSupport System". Technical support mengacu pada layanan yang pada umumnya disampaikan melalui telepon, email, obrolan, atau juga dapat menggunakan perangkat lunak yang dapat digunakan pengguna untuk langsung menghubungi dukungan teknis. Layanan ini umumnya memberikan bantuan pada pelanggan atau user dalam memecahkan beberapa masalah umum.

        Pada blog kali ini, saya akan menunjukkan sebuah program sederhana untuk mengatasi keluhan pelanggan berupa implementasi dari TechSupport, dimana ketika pelanggan/user mengetik sesuatu akan ada respon atau balasan dari program kepada user atau bahasa lainnya kita kenal dengan istilah chatbot. Untuk menjalankan program ini, saya menggunakan tiga kelas yaitu SupportSystem, Responden, dan InputReader.

 Berikut adalah source code dari program tersebut.




Tampilan utama program tersebut akan seperti berikut:


Berikut adalah contoh tampilan percakapannya:

        
        Seperti pada gambar diatas, program akan memberikan respon sesuai dengan kata kunci yang diinput oleh user. Pada program tersebut terdapat beberapa kata kunci yang tersedia dan masing-masing kata kunci memiliki respon yang berbeda-beda. Apabila kalimat yang diinput user tidak terdapat kata kunci maka secara otomatis program akan menampilkan salah satu respon default yang sudah dibuat pada program. Sekian penjelasan terkait program ini, semoga membantu dan terimakasih.

Nama    : Fika Nur Aini
NRP      : 05111940000067
Kelas    : PBO A

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

EAS RK A

 1. Deskripsi kebutuhan Fungsional dan Non Fungsional aplikasi pemesanan gedung acara Kebutuhan Fungsional ...